Terkait Wacana Revitalisasi Seluruh Puskesmas di Medan, Tia Ayu : Target BLUD Harus Tercapai di…
EKSISNEWS.COM, Medan - Ketua Fraksi Gerindra DPRD Kota Medan, Tia Ayu Anggraini, mendukung langkah Pemerintah Kota (Pemko) Medan dibawah kepemimpinan Rico Waas dan Zakiyuddin Harahap yang akan merevitalisasi seluruh puskesmas di Kota Medan…