Kapolda Sumut Terima Penghargaan Kepatuhan Tertinggi Standar Pelayanan Publik Dari Ombudsman RI
EKSISNEWS.COM, Medan - Kapolda Sumut Irjen Pol. Drs. R. Z. Panca Putra S, M.Si menerima piagam penghargaan hasil penilaian kepatuhan tinggi standar pelayanan publik Kepolisian Resort Se-Sumatera Utara dari Ombudsman Republik Indonesia…